Senin, 27 April 2009

Membuat server internet sendiri di jaringan lokal

InterNet (International Network) adalah kumpulan komputer yang berkapasitas sangat besar, dari semua komputer yang
terkoneksi itu di kendalikan oleh berbagai macam server dalam jumlah yang banyak pula, di antara nya adalah
webserver, tugas webserver adalah mengendalikan data-data web kita sehingga bisa kita nikmati seperti halaman web
angingmammiri ini.
di kesempatan tutor ini saya akan menjelaskan sedikit tentang bagai mana cara kita membuat webserver sendiri layak
nya webserver yang bertebaran di jagat maya ini, Webserver yang kita akan buat ini adalah terbagi dari Dua server yang
terdiri dari 1. Apache Server, 2. Mysql Server, kita ketahui ke dua server ini adalah tulang punggung dari internet, ada 1
server lagi yang pernah saya bahas yaitu name server.
n ah mari kita mulai Artikel ini
yang kita perlukan adalah Apache server dan Mysql Server, di dalam OS Linux kedua server ini sudah terinstal secara
default, tetapi pada sesi ini kita akan menggunakan OS Windows.
langkah pertama kita akan membentuk ke dua server tersebut dengan cara dowload program yang bernama
WAMPServer (Windows, Apache, Mysql, Php) di sini setelah itu instal lah program ini, file hasil instalasi akan di
tempatkan di drive C:\wamp nah kita akan menyimpan file webserver kita di C:\wamp\www semua file yang di letakkan di
foolder ini bisa di panggil dengan sintaks http://localhost/nama_foolder_file_server secara default webserver akan
memanggil file index ber ekstensi HTM, HTML dan PHP, nah di tahap ini webserver kita telah terbentuk, dan langkah
berikut nya adalah mendesain web kita.
untuk membentuk Website teman-teman dapat menginstal GNU Project seperti Wordpress, Joomla, Mamboo, PhpBB
dll, untuk mendapat kan program ini bisa menghubungi saya jika malas mendowload :D
oh iya di WAMP server telah menyertakan 1 program berguna untuk mempermudah manage MYSQL server (yang
konon sintaks SQL itu mengerikan :D) yaitu dengan PHP Myadmin bisa di panggil lewat Browser dengan sintaks
http://localhost/phpmyadmin
nah selamat mencoba, berkreasi dulu di local server mu lalu memindahkan nya ke webserver hosting mu di internet :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar